Tangisku
Menangisku didalam sepi
Menangisku tak kunjung henti
Menangis selalu kurasa
Menangis yang memilukanku
Menangis yang teramat untukku
Hanya sesal yang ku rasa
Dosaku
Ampuni aku ya Allah
Khilafku
Ampuni aku ya Allah
Burukku
Ampuni aku ya Allah
Tunduk kini kuratapi semua telah terjadi
Tunduk kini kujalani demi menebus dosaku ini
Dosaku
Akankah bisa ku diampuni?
Hanya ampunan yang kuharapkan
Oh Allah ampuni hamba ini.
Tidak ada komentar